kacang buncis cegah diabetes
Penulis : Unknown on Selasa, 20 November 2012 | 06.50
Buncis adalah sayuran untuk pelengkap saat makan steak, dimasak sup, ataupun dibuat tumis. Dan ada olahan lainya lagi dari sayur buncis. Sayuran buncis ini kaya akan kandungan protein dan vitamin yang dapat menurunkan tekanan darah serta menjaga metabolisme gula dalam darah. Buncis sangat sesuai dikonsumsi oleh orang yang mengidap penyakit diabetes dan hipertensi. Kandungan serat dan enzim yang tinggi pada buncis ini dapat membantu menurunkan berat badan. Sebuah riset sekaligus sebagai disertasi doktor seorang mahasiswa pasca sarjana di IPB , menemukan bahwa buncis bisa dijadikan alternatif untuk penderita penyakit diabetes melitus. Kandungan tiap 100gram Buncis : - Karbohidrat 7.81% - Lemak 0.28% - Protein 1.77% - Serat Kasar 2.07% - dan kadar abu 0.32%
ARTIKEL LAIN dolapdolop:
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Label:
kesehatan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)